Keyboard bermasalah di Windows 7

Ada-ada saja kerjaan yang tidak terduga. Kali ini diminta tolong buat benerin laptop HP Mini. Masalah sepele tapi mengesalkan. Keyboard. Papan ketik. Ceritanya entah kenapa, keyboard si HP Mini ini berperilaku aneh. tekan BACKSPACE key, malah muncul setingan pilihan layar (seperti ketika laptop terkoneksi dengan proyektor) Tekan ENTER key, malah muncul tulisan dan jika ditekanLanjutkan membaca “Keyboard bermasalah di Windows 7”

Driver modem Wavecom M1306B Windows 7

Sesuai judulnya, bagi yang bingung buat mencari driver buat modem Wavecom Fastrack M1306B di Windows 7 silakan deh download disiniĀ (file berbentukĀ .exe ukuran 2,92MB) Catatan Instal driver dulu hingga selesai Colok modem ke USB port Modem terdeteksi windows Masuk ke Device Manager (tekan keyboard tombol Windows + Pause bersamaan) Lihat di bagian port (biasanya muncul ProlificLanjutkan membaca “Driver modem Wavecom M1306B Windows 7”

Cara instalasi printer HP Laserjet 1010 di Windows 7

Lama juga tidak menulis blog, jadi kaku jari-jari ini. Hmm… berhubung sedang “ON” jadi mau sharing lagi nih, terutama buat yang punya printer HP Laserjet 1010 atau seri 1000 lainnya kayanya sama juga masalahnya. Sebenarnya sih bukan masalah kalau saja kita tidak mengganti operating system (OS) komputer/laptop yang kita punya dari Windows XP ke windowsLanjutkan membaca “Cara instalasi printer HP Laserjet 1010 di Windows 7”